Uncategorized

PERSEROAN YANG SEHAT “GOOD CORPORATE GOVERNANCE”

Good Corporate Governance merupakansebuah konsep tentang  tata cara kelola perseroan yang sehat  mulai diimplementasikan di Indonesia karena krisis tahun 1997, tujuan dari pembentukan CGC diharapkan dapat melindungi pemegang saham dan kreditor agar dapat memperoleh kembali investasinya. Corporate governance berkaitan dengan pengambilan keputusan yang efektif yang bersumber dari budaya perusahaan, etika, sistem nilai, proses bisnis, kebijakan…